Oatmeal ampuh turunkan berat badan?
Kunci untuk mempercepat penurunan berat badan adalah dengan memilih makanan yang membuat Anda merasa kenyang lebih lama dengan kalori lebih sedikit. Nah, oatmeal bisa menjadi makanan tepat untuk Anda. Yuk simak ulasan dari Livestrong!
Indeks Glikemik
Indeks glikemik, atau GI, peringkat makanan yang mengandung karbohidrat sesuai dengan pengaruh mereka pada tingkat gula darah. Makanan rendah GI dicerna lebih lambat, yang membuat Anda merasa kenyang lebih lama setelah makan. Oats memiliki GI rendah.
Kaya serat
Oatmeal merupakan sumber serat yang dapat membuat perut kenyang lebih lama. Minum banyak air untuk mendukung program diet harian Anda.
Rendah kalori
Oatmeal memiliki kalori yang sangat rendah dibanding makanan lainnya. Tambahkan buah-buahan segar untuk membuatnya semakin sehat.
sumber: merdeka.com