ICW Sarankan Angie Jadi Justice Collaborator

Selasa, Mei 01, 2012 0 Comments



Emerson Yuntho
Emerson Yuntho (sumber: ANTARA)
Dengan bersedia menjadi Justice Collaborator, Angie memiliki kemungkinan untuk mendapatkan keringanan hukuman. 

LSM  Antikorupsi Indonesia Coruption Watch (ICW) menyarankan tersangka kasus dugaan korupsi pembahasan anggaran Kementerian Pemuda dan Olahraga dan Kementerian Pendidikan  Nasional, Angelina Sondakh (Angie), menjadi Justice Collaborator (pelaku bekerja  sama).

"Tak ada untungnya bagi Angie untuk membuat kasus ini tidak tuntas. Angie  harus lakukan itu (justice collaborator) biar tak dikorbankan sendiri," kata Anggota Badan Pekerja ICW, Emerson Yuntho, yang ditemui di kantor KPK, Jakarta, hari ini.

Emerson menjelaskan dengan bersedia menjadi Justice Collaborator, Angie memiliki kemungkinan untuk mendapatkan keringanan hukuman. 

"Hukuman Angie bisa diringankan kalau kooperatif. Tak ada untungnya bagi Angie untuk membuat kasus ini tidak tuntas," tandas dia.  

DAVINA NEWS

Some say he’s half man half fish, others say he’s more of a seventy/thirty split. Either way he’s a fishy bastard.

Tentang DaVinaNews.com

Davinanews.com Diterbitkan oleh Da Vina Group Davinanews.com adalah situs berita dan opini yang memiliki keunggulan pada kecepatan, ketepatan, kelengkapan, pemilihan isu yang tepat, dan penyajian yang memperhatikan hukum positif dan asas kepatutan Davinanews.com memberikan kesempatan kepada para pembaca untuk berinteraksi. Pada setiap berita, pembaca bisa langsung memberikan tanggapan. Kami juga menyediakan topik-topik aktual bagi Anda untuk saling bertukar pandangan. Davinanews.com menerima opini pembaca dengan panjang maksimal 5.000 karakter. Lengkapi dengan foto dan profil singkat (beserta link blog pribadi Anda). Silakan kirim ke email: news.davina@gmail.com.