Kebakaran atau Sengaja Dibakar?

Kamis, Agustus 23, 2012 , 0 Comments


Apakah ada hubungan antara perolehan suara Foke dan Jokowi di masing-masing wilayah tempat terjadinya kebakaran? Berikut datanya. Silahkan dicerna.

1. Cideng (Terbakar 22/8/)Jml suara Foke: 26,07% Jml suara Jokowi: 55,26 %

2. Kapuk Muara (terbakar 22/8)Jml suara Foke: 25,02%. Jml suara Jokowi: 62,49%.

3. Karet Tengsin (terbakar 16/8)Jml suara Foke: 36,01% Jml suara Jokowi: 39,36%

4. Pdk Bambu (terbakar 15/8) Jml suara Foke: 35,66% Jml suara Jokowi: 39,14%.

5. Glodok (terbakar 12/8)Jml suara Foke: 16,63%Jml suara Jokowi: 77,30%.

6. Pekojan (terbakar 8/8) Jml suara Foke: 26,73% Jml suara Jokowi: 61,35%.

7. Pinangsia (terbakar 12/08)Jml suara Foke: 33,02% Jml suara Jokowi: 56,45%

Silahkan di share data-datanya.



Penulis: Reno Irawan

DaVina News

Some say he’s half man half fish, others say he’s more of a seventy/thirty split. Either way he’s a fishy bastard.

Tentang DaVinaNews.com

Davinanews.com Diterbitkan oleh Da Vina Group Davinanews.com adalah situs berita dan opini yang memiliki keunggulan pada kecepatan, ketepatan, kelengkapan, pemilihan isu yang tepat, dan penyajian yang memperhatikan hukum positif dan asas kepatutan Davinanews.com memberikan kesempatan kepada para pembaca untuk berinteraksi. Pada setiap berita, pembaca bisa langsung memberikan tanggapan. Kami juga menyediakan topik-topik aktual bagi Anda untuk saling bertukar pandangan. Davinanews.com menerima opini pembaca dengan panjang maksimal 5.000 karakter. Lengkapi dengan foto dan profil singkat (beserta link blog pribadi Anda). Silakan kirim ke email: news.davina@gmail.com.